Masuk Daftar Penceramah Radikal, Ustadz Abdul Somad: Ini Hoax atau Haq? Jangan Sampai Masyarakat Tertelan

- 9 Maret 2022, 08:00 WIB
Masuk dalam Daftar Penceramah Radikal, Ustadz Abdul Somad: Hoax atau Haq? Jangan Sampai Masyarakat Tertelan
Masuk dalam Daftar Penceramah Radikal, Ustadz Abdul Somad: Hoax atau Haq? Jangan Sampai Masyarakat Tertelan /YouTube Ustadz Abdul Somad Official/

Apalagi Ustadz Abdul Somad berada di urutan ke-5 dalam daftar pembicara radikal.

Selain itu, Ustadz Abdul Somad  menyarankan untuk menangani secara adil para pelakunya, tidak menyandera orang yang tidak bersalah.

Dalam pesan ketiga, Ustadz Abdul Somad  mengingatkan penonton bahwa mereka bisa dipicu oleh cerita-cerita provokatif.

Baca Juga: Kemendag Curigai Banyak Masyarakat Timbun Minyak Goreng, Rizal Ramli: Gak Bisa Kerja Malah Nyalahin Rakyat

“Pastikan, apakah ini hoax atau haq? Jangan sampai masyarakat tertelan. Kedua, kalo emang orang bersalah maka tunjukkan kesalahannya, pastikan hukumnnya jangan sampai orang dibuat terikat tak bertali. Ketiga, masyarakat yang sedang ‘sakit’ biasanya lebih sensitif. Masalahnya bukan itu, tapi bisa jadi ini hanya akan menjadi pemicu,” tutur Ustadz Abdul Somad.

Oleh karena itu, Ustadz Abdul Somad  meminta untuk berhati-hati dengan narasi karena orang itu beragam, agar keragaman tidak dirusak oleh narasi yang tidak produktif.

Di akhir pesannya tentang isu pendakwah radikal ini, Ustadz Abdul Somad berdoa kepada Allah agar Indonesia menang.***

Halaman:

Editor: Aliefia Rizky Nanda Herita

Sumber: YouTube TVOneNews


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x