Kunci Jawaban Soal-soal IPA Terpadu untuk Kelas 6 SD, Beserta Pembahasan Lengkapnya

- 27 Maret 2022, 15:49 WIB
Ilustrasi kunci jawaban kelas 6 SD
Ilustrasi kunci jawaban kelas 6 SD /PIXABAY/DariuszSankowski.

a. pelapisan jalan dengan aspal
b. pelapisan tanah dengan pasir
c. pembuatan biopori
d. pembuatan hutan lindung

Kunci jawaban: A

Pembahasan:
Melapisi jalan dengan aspal dapat mengganggu penyerapan air. Aspal yang menutupi jalan mengurangi kemampuan tanah untuk menyerap air. Air hujan akan langsung menuju selokan.

6. Topik: Energi dan perubahannya

Subtopik: Bentuk energi dan perubahannya
Indikator: Menyebutkan benda-benda yang mengalami perubahan energi yang sama

Level kognitif: C1 LOTS

Perhatikan benda berikut!

1. baterai
2. generator
3. bola lampu
4. setrika listrik
5. rice cooker
6. oven

Baca Juga: Kunci Jawaban dan Pembahasan Soal-soal Ujian IPS Terpadu Kelas 6 SD, Simak Ulasan Berikut Ini

Contoh-contoh benda yang mengalami perubahan energi yang sama ditunjukkan oleh nomor ...
a. 1, 2, dan 3
c. 1, 3, dan 6
b. 2, 4, dan 5
d. 4, 5, dan 6

Halaman:

Editor: Yayang Hardita


Tags

Terkait

Terkini

x