Gatot Nurmantyo 'Ngamuk' Dengar Banyak Prajurit Kena Tembak, Langsung Balik Pulang: Saya Ambil Keputusan Cepat

- 5 September 2021, 12:00 WIB
Gatot Nurmantyo 'Ngamuk' Dengar Banyak Prajurit Kena Tembak, Langsung Balik Pulang: Saya Ambil Keputusan Cepat
Gatot Nurmantyo 'Ngamuk' Dengar Banyak Prajurit Kena Tembak, Langsung Balik Pulang: Saya Ambil Keputusan Cepat /Instagram @j.gatotnurmantyo/

KABAR BESUKI – Gatot Nurmantyo merasa ‘ngamuk’ saat dirinya mengetahui banyak prajurit yang kena tembak pada 7 tahun silam.

Sebagai informasi, baru-baru ini, empat prajurit TNI Angkatan Darat ditembak mati oleh 50 kelompok separatis KKB yang menyerang prajurit TNI saat mereka di Posramil Kisor, Papua Barat, Kamis dini hari, 2 September 2021.

Jadi 7 tahun silam, Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal Gatot Nurmantyo sangat marah ketika 4 prajurit TNI ditembak mati oleh pasukan Brimob di Batam.

Baca Juga: ICW Sebut Pemerintah Habiskan Anggaran Rp90,45 Miliar untuk Influencer, Roy Suryo: Laporkan ke BPK hingga KPK

Gatot langsung terbang keluar Australia begitu mengetahui tentaranya ditembak aparat.

Sudah hampir 7 silam, 4 prajurit TNI dari Yonif 134. Tuah Sakti ditembak mati oleh unsur Brimob Kepulauan Riau pada malam Minggu 21 September 2014.

Sebagaimana dikutip Kabar Besuki dari YouTube TNI AD, Gatot Nurmantyo sangat ‘ngamuk’ saat menerima telepon bahwa prajuritnya ditembak oleh Brimob.

Ia yang sedang bertugas di luar negeri, langsung memutuskan saat itu juga untuk pulang kampung. Gatot ingin mengetahui dan memeriksa prajuritnya yang tertembak.

Baca Juga: HKTI Tegaskan Tolak Komoditas Pertanian Dikenakan Pajak, Fadli Zon: Menyusahkan Petani

Halaman:

Editor: Aliefia Rizky Nanda Herita

Sumber: Youtube TNI AD


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x