Banyuwangi Mengadakan ‘Street Food Festival’ Pasar Takjil Ramadhan, Bupati Ipuk Sebut Ini Momentum Bangkitkan

- 5 April 2022, 10:06 WIB
foto salah satu lokasi “Street Food Festival Banyuwangi”
foto salah satu lokasi “Street Food Festival Banyuwangi” /Rahmawati Setyoardinie/Ringtimes Banyuwangi. /

Di Kawasan Kota Banyuwangi tercatat setidaknya sepuluh lokasi dengan puluhan pedagang memadati area festival.

Beberapa pengunjung yang ditanya merasa senang dan adanya fasilitas pasar takjil ini. hal ini karena memudahkan pengunjung yang baru pulang kerja bisa langsung berburu menu buka.

Selain itu para pengunjung pun senang karena makanan yang dijual juga beraneka ragam.

“Ini momentum untuk menggeliatkan perekonomian, khususnya di sektor kuliner. Mudah-mudahan pasar takjil Ramadhan ini bisa mendukung pertumbuhan ekonomi Banyuwangi,” kata Bupati Ipuk yang tampak ikut membuka salah satu sentra jajanan takjil di Jalan Brigjen Katamso, Kecamatan Banyuwangi.

Baca Juga: Bupati Ipuk Perluas Cakupan Layanan 'Smart Kampung' demi Sejahterakan Masyarakat Desa di Banyuwangi

Selain festival kuliner ini, Banyuwangi juga mengadakan Festival Al Qur an selama bulan Ramadhan.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: banyuwangikab.go.id


Tags

Terkait

Terkini