5 Cara Mudah Untuk Menjaga Kinerja Otak Anda Tetap Tajam untuk Waktu yang Lama, Salah Satunya Bermain game

- 20 Maret 2021, 08:08 WIB
 Ilustrasi gambar otak
Ilustrasi gambar otak /pexels.com/ cottonbro

Studi dari Social Psychological and Personality Science mengatakan, bercakap selama 10 menit dapat meningkatkan memori kerja otak dan kemampuan untuk meredam gangguan.

5. Cobalah untuk mulai bermain game

Baca Juga: Pagar Nusa NU Ikut Mengajak Masyarakat Agar Tak Ragu Menerima Vaksin Sinovac atau AstraZeneca

Bermain game meskipun sering dianggap merusak otak, sebenarnya mampu meningkat kinerja otak Anda.

Namun itu tergantung juga dari cara Anda memilih game yang baik untuk kesehatan otak.

Beberapa game ada yang mampu meningkatkan keterampilan berpikir, dan game lain ada yang terbukti mempercepat proses pengolahan informasi pada otak.***

Halaman:

Editor: Surya Eka Aditama

Sumber: Prevention


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah