Amankah Ibu Hamil Tetap Mengendarai Motor untuk Aktivitas? Ini Jawabannya

- 22 April 2021, 21:14 WIB
Ilustrasi mengendarai sepeda motor
Ilustrasi mengendarai sepeda motor /Pixabay/Trinity_Elektroroller

Pasalnya, mengendarai motor saat hamil tua membuat Anda jadi merasa kesulitan, baik saat menjadi penumpang atau mengendarai sepeda motor sendiri.

Baca Juga: Bagi-bagi Takjil Dilakukan Jajaran Polsek Gambiran Sekaligus Edukasi Prokes Bagi Pengguna Jalan

Kondisi tersebut bisa terjadi akibat pengaruh pusat gravitasi dan persendian sehingga membuat Anda tidak seimbang, serta ukuran perut yang semakin membesar.

Jika terpaksa harus bepergian menggunakan sepeda motor, perhatikan posisi duduk ibu hamil saat mengendarai motor agar tetap nyaman dan aman.***

Halaman:

Editor: Prasetyo Bagus Pramono

Sumber: sehatq.com


Tags

Terkini