Minum Air Putih Setiap Pagi Memiliki Manfaat untuk Kesehatan Tubuh Anda, Begini Kata Ahli

- 23 Mei 2021, 08:20 WIB
Ilustrasi Air Putih
Ilustrasi Air Putih //Pixabay

Dengan minum air, seseorang akan lebih banyak buang air kecil dan buang air besar secara teratur sehingga racun dalam tubuh akan lebih mudah untuk keluar dari tubuh Anda.

Tak hanya itu, minum air putih juga dapat mengatasi kelelahan yang mungkin sering Anda rasakan di pagi hari.

Baca Juga: Tanpa Disadari, Mendadak Pusing Itu Tandanya Anda Kurang Minum Air Putih Lho! Kok Bisa? Ini Penjelasannya

3. Membuat Tubuh Lebih Kenyang

Pena mengatakan, rasa haus yang berlebihan dapat memicu rasa lapar secara bersamaan sehingga Anda akan terpacu untuk makan sebanyak mungkin.

Dengan minum air putih di pagi hari, hal tersebut dapat membuat nafsu makan Anda jauh lebih terkendali.

Tak hanya itu, minum air putih di pagi hari secara rutin juga dapat membantu Anda mengurangi risiko obesitas.

Baca Juga: Minum Air Putih 8 Gelas per Hari Ternyata Sebuah Mitos dari Kesalahpahaman! Simak Penjelasannya

Bagaimana dengan Anda? Bagi yang belum terbiasa, cobalah untuk membiasakan diri minum air putih di pagi hari secara rutin sebelum Anda memulai aktivitas harian.***

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: USA Today


Tags

Terkini