Nutrisi-Nutrisi Berikut Ini Tidak Akan ditemukan pada Buah dan Sayur, Pahami untuk Para Vegetarian

- 22 Maret 2021, 18:04 WIB
foto: ilustrasi makana vegen
foto: ilustrasi makana vegen /Prasetyo Bagus P//pixabay/free-photos

Jadi, perlu benar-benar dipantau apakah pola makan vegan sudah mencakup kebutuhan protein non-heme atau belum.

  1. Taurin

Jenis nutrisi yang hanya ada di makanan hewani seperti ikan, makanan laut, daging, ayam, dan produk olahan susu adalah taurin.

Baca Juga: Jangan Taruh Ponsel di Saku Belakang, Simak Tips Lainnya Agar Ponsel Tahan Lama

 Fungsinya untuk tubuh adalah pembentukan otot, garam empedu, dan juga antioksidan.

Lebih jauh lagi, studi menunjukkan bahwa vegan memiliki kadar taurin dalam tubuh lebih rendah. Jika diperlukan, ada suplemen mengandung taurin yang bisa dikonsumsi.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: sehatq


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x